Panasnya Matahari

Cara Mengukur Suhu Matahari

IPA, IPA, IPA, Pengetahuan Umum Panasnya Matahari Cara Mengukur Suhu Matahari Pada sebuah artikel di sebuah majalah, temperatur permukaan Matahari kira-kira 5.700oC. Sedangkan di bagian dalamnya mencapai 2.000.000o C. Kemudian bagaimana cara mengukur suhu matahari? Menurut Prof. Yohanes Surya, Phd.  Tentu saja tidak ada termometer khusus. Lagi pula siapa yang mau mengukurnya? Namun bukan berarti kemudian temperatur Matahari tidak bisa...

Proses Rotasi Bumi

Proses Terjadinya Rotasi Bumi

IPA, Kelas 10, SMA Proses Rotasi Bumi Proses Terjadinya Rotasi Bumi Setiap hari kita mengalami perputaran siang dan malam dan seringkali kita hanya menjalani aktivitas kita tanpa pernah ingin tahu bagaimana prosesnya. Perputaran waktu bagi manusia adalah bagian dari perjalanan hidup manusia di Bumi.Tapi bagaimana siang dan malam bisa terjadi? Sederhananya mungkin kita akan menjawab, siang terjadi...

Toge Montok

Besarnya Manfaat Toge untuk Kesehatan Manusia

Pengetahuan Umum Toge Montok Besarnya Manfaat Toge untuk Kesehatan Manusia Apakah Anda pasti sering makan bakso, soto mie, atau tahu goreng yang didalamnya mengandung toge? Toge memang lazim dijadikan santapan sehari-hari dengan kombinasi bahan-bahan lain seperti dalam tahu isi, bakso, dan sejenisnya. Toge atau tauge ini ialah makanan masyarakat yang mudah didapat. Mungkin yang belum...

Solfatara

Manfaat Mineral Solfatara

IPA, Kelas 12, Kimia, SMA Solfatara Manfaat Mineral Solfatara Magma merupakan cairan atau larutan silikat pijar, yang terbentuk secara alamiah, bersuhu antara 900 sampai  1100 dan terbentuk atau berasal dari kerak bumi bagian bawah atau selubung bagian atas ( upper mantel). Magma di bumi merupakan larutan silikat bersuhu tinggi yang kompleks dan merupakan asal semua batuan beku. Magma...

Pemantulan Bunyi untuk Mengukur Kedalaman Laut

Manfaat Pemantulan Bunyi

IPA, Kelas 12, SMA Pemantulan Bunyi untuk Mengukur Kedalaman Laut Manfaat Pemantulan Bunyi Dengan memahami sifat pemantulan bunyi maka banyak sekali manfaatnya yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari. Berikut beberapa contoh manfaat pemantulan bunyi: Mengukur kedalaman laut Untuk mengukur kedalaman laut, dilakukan dengan cara memancarkan bunyi ke dasar laut. Di dasar kapal diberi detektor untuk mendeteksi bunyi...

Warna Air Laut

Perbedaan Warna Air Laut

Geografi, Kelas 10, Pengetahuan Umum, SMAmpatnya. Warna biru merupakan warna yang paling tidak diserap oleh air, sehingga air nampak berwarna biru. Singkatnya, semakin dalam kedalaman laut, semakin ia berwarna kebiruan. Pada laut yang dalam, sinar-sinar berasal dari binatang-binatang yang memancarkan sinarnya sendiri seperti jenis ubur-ubur, koral, fishlet, dan lain sebagainya. Pada lapisan air permukaan (0 – 0,5 meter) air...

Koloid

Manfaat Koloid

IPA, Kelas 7, SMP Koloid Manfaat Koloid Sistem koloid banyak dijumpai dalam kehidupan sehari-hari, seperti di alam (tanah, air, dan udara), industri, kedokteran, sistem hidup, dan pertanian. Di industri sendiri, aplikasi koloid untuk produksi cukup luas. Hal ini disebabkan sifat karakteristik koloid yang penting, yaitu dapat digunakan untuk mencampur zat-zat yang tidak dapat saling melarutkan secara homogen...

Ekosistem Laut

Komponen Ekosistem Laut

IPA, Kelas 7, SMP...rupakan media internal dan eksternal bagi organisme yang hidup didalamnya. Air merupakan zat yang mengelilingi seluruh organisme laut. Air laut sekaligus juga merupakan bagian penyusun atau pembentuk tubuh tumbuh-tumbuhan dan binatang bianatang laut. Lautan, seperti juga danau, dapat digambarkan dalam istilah zone, dan banyak persamaan di antara keduanya. Pinggiran laut disebut zona intertidal. Daerah...

Manfaat Kopi

Pengetahuan Umum Coffee Cup on Coffee Beans Manfaat Kopi Kopi adalah sejenis minuman yang berasal dari proses pengolahan dan ekstraksi biji tanaman kopi. Kata kopi sendiri berasal dari bahasa Arab: قهوة‎ qahwah yang berarti kekuatan, karena pada awalnya kopi digunakan sebagai makanan berenergi tinggi. Kata qahwah kembali mengalami perubahan menjadi kahveh yang berasal dari bahasa...

Lingkungan dan Kehidupan Manusia

IPS, Kelas 7, SMP... oleh tenaga angin (2) batuan sedimen aquatis: batuan sedimen yang terbentuk oleh tenaga air (3) batuan sedimen glasial: batuan sedimen yang terbentuk oleh tenaga gletser Dalam batuan sedimen, kadang-kadang terdapat sisa-sisa binatang atau tumbuhan yang telah membatu.   3) Batuan Metamorf Batuan metamorf berasal dari batuan beku dan batuan sedimen yang berubah...

Pengertian Awan

Geografi, Kelas 10, SMA...ujan berterusan pada waktu senja dan malam selepas aktiviti ribut petir pada lewat petang dan senja adalah disebabkan perkara ini. Awan-awan di atas terbentuk pada waktu senja dan malam hari terdahulu, mula menghilang apabila matahari terbit pada awal pagi. Awan Altostratus lebih padat, berwarna kelabu dan kelihatan seperti air. 3. Awan Tinggi – terdiri...

Pengertian Bunyi

IPA, Kelas 8, SMP...engar, sedangkan bunyi yang tidak teratur menghasilkan suara yang bising. Tuhan telah menciptakan telinga sebagai alat untuk mendengar. Setiap saat kamu bisa mendengar bunyi orang berbicara, suara nyanyian, suara musik, suara binatang, suara lonceng, dan sebagainya. Oleh karena itu, kamu wajib mensyukuri nikmat Tuhan yang telah dilimpahkan kepadamu. Dapatkah kamu bayangkan jika kamu tidak...

Globe Dunia

Pengertian Globe

IPS, Kelas 7, SMP Globe Dunia Pengertian Globe Manusia tinggal di atas bumi. Kamu tentunya pernah mendengar bahwa bumi ini bulat seperti bola. Tempat kamu berpijak saat ini seolah-olah kamu tinggal pada satu titik pada bola tersebut. Kamu tidak akan dapat melihat saudaramu yang bertempat tinggal di bagian lain dari bola tersebut. Pernahkah kamu mengamati matahari terbenam...

Bumi

Pengertian Rotasi Bumi

IPA, IPA...ni bukan disebabkan oleh gerakan benda-benda langit terhadap bumi tetapi disebabkan adanya rotasi bumi pada porosnya. Peristiwa siang dan malam, Rotasi bumi meyebabkan bagian-bagian bumi yang berhadapan secara langsung dengan matahari akan mendapat sinar, sedang bagian sebaliknya tidak mendapat sinar. Bagian bumi yang mendapat sinar matahari akan terjadi siang, sedang bagian yang tidak terkena...

Suhu Udara

Pengertian Suhu Udara

IPA, IPA, IPA, SMP...,6°C. Penurunan suhu semacam ini disebut gradien temperatur vertikal atau lapse rate. Pada udara kering, besar lapse rateadalah 1°C.  Faktor-faktor yang mempengaruhi tinggi rendahnya suhu udara suatu daerah: Lama penyinaran matahari Lamanya penyinaran matahari membuat tinggi temperatur. Semakin miring sinar matahari semakin berkurang panasnya. Semakin tinggi tempat semakin rendah suhunya. Keadaan tanah, tanah...

Limbah Pabrik

Kerusakan Lingkungan Hidup Disebabkan Manusia

IPS, Kelas 8, SMP...umah tangga, pasar, pertokoan, jalan, pabrik, rumah sakit, peternakan, pertanian, dan konstruksi. Akibat dari sampah yang berlebihan  maka beberapa dampak yang akan timbul antara lain adalah: Tempat hidup dan berkembang biak binatang pembawa penyakit seperti lalat dan tikus. Mengandung bibit penyakit. Mengandung bahan kimia beracun yang membahayakan kesehatan. Dapat menyumbat aliran air. Menyebarkan...

Panas Matahari

Pengaruh Energi Panas Dalam Kehidupan Sehari-Hari

IPA, IPA, SMP Panas Matahari Pengaruh Energi Panas Dalam Kehidupan Sehari-Hari Energi panas adalah segala kemampuan yang terjadi akibat adanya pengaruh panas. Matahari merupakan sumber energi utama pada bumi. Panas merupakan salah satu bentuk energi yang penting bagi makhluk hidup. Energi panas sering disebut kalor. 1. Sumber Energi Panas Semua benda yang dapat menghasilkan panas disebut...